Pilih-Pilih Mobil Baru dengan Harga di Bawah Rp 400 Juta di GIIAS 2019
Jumat, 26 Juli 2019 – 16:41 WIB
Daihatsu Terios SE tersedia dalam varian transmisi otomatis dengan harga Rp 258 juta,- dan pilihan transmisi manual Rp 248 juta dengan jumlah masing-masing 5 unit.
5. DFSK Glory 560
DFSK Glory 560 ikut meramaikan gelaran GIIAS 2019. SUV 7 penumpang racikan Cikande, Serang, Banten, ini diluncurkan sebagai solusi mobilitas namun dengan membawa sentuhan berkelas.
Dihadirkan dengan 5 varian dan 2 tipe transmisi berbeda, yaitu manual dan CVT. DFSK Glory 560 dengan rentang harga Rp 189 – 239 juta. (mg9/jpnn)
Helatan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2019, berlangsung di ICE, BSD, Tangerang Selatan, menyajikan berbagai pilihan mobil baru yang beragam. Anda bisa memilah-milah baik terkait segmen, jenis, hingga kesesuaian bujet di bawah Rp 400 j
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Protera dan Uniglobe Pecahkan Rekor MURI di GIIAS 2019
- Mitsubishi Bukukan 4.909 SPK Selama GIIAS 2019
- Wuling Almaz Jadi Mobil Favorit Pengunjung GIIAS 2019
- Adinda Lexus, SPG Paling Cantik dan Pintar di GIIAS 2019
- Membedah Keunggulan Teknologi Smart Assist di Daihatsu Tanto
- Tampil di GIIAS 2019, Suzuki Katana Diharapkan Mengaspal Tahun Depan