Pilihlah Whey Protein yang Aman untuk Tubuh Selama Program Diet

Pandemi Covid-19 membuat masyarakat kerap merasa was-was saat memilih produk untuk kesehatannya.
Oleh karena itu, selain dari segi nutrisi, Muscle First juga terus menguji lab produk-produknya agar masyarakat merasa aman saat mengonsumsinya untuk meraih berat badan ideal.
Muscle First telah memiliki banyak sertifikat seperti Halal, BPOM, HAACCP, GMP dan ISO 22000.
Pada Oktober 2022, hasil uji Labdoor pada Pro Whey telah keluar dengan skor 99/100 atau A+ yang berarti telah berstandar internasional sebagai whey protein terbaik.
Muscle First memiliki banyak variasi rasa untuk setiap susu proteinnya, sehingga Pro Whey bisa menjadi pilihan yang tepat bagi kalian yang ingin meraih berat badan ideal dengan rasa enak tanpa bosan. (flo/jpnn)
Beberapa orang bahkan mengonsumsi susu whey protein sebagai menu sarapan, dan pengganti menu makan utama selama program diet.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Slim Fit Booster dari LIGHThouse Bikin Puasa Sambil Diet Nyaman, Sehat
- Diet Nyaman saat Ramadan dengan Dailymeal Porang Cassava
- Ini Solusi Nutrisi untuk Kesehatan Anabul Kesayangan di Rumah
- Prevalensi Obesitas di Indonesia 23,4%, LIGHThouse Siap Bantu Klien Makin Sehat
- 7 Manfaat Diet untuk Kesehatan yang Luar Biasa
- 5 Khasiat Air Rebusan Daun Singkong, Bikin Deretan Penyakit Ini Ogah Mendekat