Pilkada Barito Timur Diduga Bermasalah
Kamis, 18 April 2013 – 00:44 WIB

Pilkada Barito Timur Diduga Bermasalah
Kemudian pasangan RM Yamin – Rini meraih 11.171 suara (18,76 persen), pasangan Hapbaperdo-H Rusli meraih 4.537 suara (7,62 persen), pasangan Yuren S Bahat-Yusran meraih 4.476 suara (7,52 persen) dan pasangan Cilikman Jakri-Wasriady meraih 2.529 suara (4,25 persen).
Namun, persoalan muncul karena pasangan Ampera-Suriansyah yang menjadi pemenang dianggap tidak memenuhi syarat pencalonan. Meski demikian KPU Barito Timur menegaskan bahwa tidak ada persoalan dalam penyelenggeraan Pemilukada.
Ketua KPUD Barito Timur Muhsin Mashur yang dihubungi secara terpisah mengatakan, pihaknya sudah melakukan klarifikasi terkait dukungan ganda dari Partai Karya Pembangunan. "Kami sudah klarifikasi, yang sah dukungan Partai Karya Perjuangan ke pasangan Ampera-Suriansyah,” katanya. (jpnn)
JAKARTA - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) tengah mengkaji kasus-kasus Pemilukada yang bermasalah akibat persoalan pencalonan. Salah satu yang paling
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- DPR Bahas RUU Kepariwisataan, Apa Misinya?
- Paslon Cecep - Asep Memenangi PSU Pilkada Kabupaten Tasikmalaya
- Geruduk Bawaslu Bengkulu Selatan, Pendukung Suryatati-Ii Sumirat Tuntut Paslon 03 Didiskualifikasi
- BPOM-BPJPH Temukan 9 Pangan Olahan Mengandung Babi, Ade Rezki Dorong Kolaborasi Pengawasan
- Legislator Nilai Tak Lazim Penggunaan Pasal Perintangan Penyidikan Direktur JakTV
- AS Kritik QRIS-GPN, Marwan Demokrat Minta Pemerintah Berdiri Tegak pada Kedaulatan Digital