Pilkada Depok: Tiga Kecamatan Rawan Konflik
Rabu, 09 Desember 2015 – 08:46 WIB

Ilustrasi.
jpnn.com - DEPOK - Tiga dari 11 kecamatan di Kota Depok, terdeteksi rawan konflik dalam perhelatan pemilihan kepala daerah (pilkada).
Kapolres Depok Kombes Dwiyono mengatakan, penetapan daerah rawan konflik tersebut berdasarkan jumlah pendukung dua calon: Dimas Oky Nugroho-Babai Suhaimi dan Idris Shomad-Pradi S, yang terpusat di tiga kecamatan itu.
"TPS rawan sudah kami petakan berdasarkan kekuatan basis massa pendukung. TPS rawan itu ada di 3 kecamatan yakni di Kecamatan Cimanggis, Kecamatan Pancoran Mas dan Kecamatan Sawangan," kata Kapolres kepada wartawan, Selasa (9/12) malam.
Baca Juga:
Polres Depok sendiri sudah mempersiapkan sekitar 1.000 personel untuk mengamankan jalannya Pilkada Depok. (adk/jpnn)
DEPOK - Tiga dari 11 kecamatan di Kota Depok, terdeteksi rawan konflik dalam perhelatan pemilihan kepala daerah (pilkada). Kapolres Depok Kombes
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Para Purnawirawan Minta Wapres Diberhentikan, Tokoh Muda Bersuara Bela Gibran
- Arief Poyuono: Harus Ada Alasan Kuat untuk Menggulingkan Gibran
- Inas Zubir Bicara Krisis dan Peluang Masa Depan Hanura di Tengah Keterpurukan
- Ormas Kebablasan Bukan Diselesaikan dengan Revisi UU, tetapi Penegakan Hukum
- Saat Melantik Pengurus Baru Partai Hanura, OSO: Kami Mendukung Prabowo
- Tutup Kegiatan RBN NasDem, Surya Paloh Minta Anak Muda Berjuang Bangun Bangsa