Pilkada di Depan Mata, H. Rosadi: Tangerang Butuh Pemimpin Muda
Muncul nama-nama seperti mantan Wakil Wali Kota Tangerang Sachrudin, Erlangga Yudha Nugraha, Titi Khoiriah, Abdul Syukur, dan Andri S. Permana.
Dari daftar nama tersebut, banyak didominasi oleh anak-anak muda kelahiran Tangerang.
Menurutnya, semua sosok yang muncul saat ini memiliki potensi.
"Justru itu yang kita harapkan, kita mendorong banyak teman-teman muda seperti Erlangga udah nongol, dia juga lahir di Tangerang. Apa pun ceritanya, ia adalah orang Tangerang, sehingga benar-benar melihat Tangerang itu seperti apa," beber Rosadi.
"Intinya kita akan butuh figur pemimpin yang aware terhadap Kota Tangerang itu sendiri. Saya harapkan teman-teman muda agar lebih giat lagi bersosialisasi terutama pada tokoh-tokoh," sambungnya. (dil/jpnn)
Rosadi menuturkan, saat ini sudah ada sejumlah sosok yang digadang menjadi bakal calon wali kota untuk maju dalam Pilkada di Kota Tangerang
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- 3 Pejabat di Banggai Diduga Langgar Aturan Netralitas ASN, Gakkumdu Ancam Jemput Paksa
- Aktivis Dorong Semua Pihak Mewujudkan Pilkada Maluku Utara Aman dan Nyaman
- Polda Riau dan TNI Sebar 1.615 Personel Demi Kelancaran Pilkada 2024
- Bawaslu Sleman Tangani Praktik Politik Uang Oleh Tim Paslon Nomor Urut 01
- Polisi Bersenjata Kawal Pendistribusian Logistik Pilkada di Inhu
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss