Pilkada itu Logikanya Seperti Anak Kecil
Jumat, 16 Maret 2018 – 17:05 WIB
Sementara itu, Pengamat Kebijakan Publik, Prof. Hanif Nurcholis, menyampaikan, ada beberapa infrastruktur yang sangat berpengaruh dalam Pilkada.
“Infrastruktur demokrasi Pilkada daerah yang mempengaruhi yaitu parpol lokal, organisasi lokal, ormas dan LSM, pers lokal, perguruan tinggi lokal,” pungkasnya.
Lanjutnya, salah satu asal hoax adalah pers kuning yang tidak mementingkan etika dan kaidah jurnalistik yang dibeli calon, perasi intelejen, penjual jasa hoaks. (lea/gob)
Polri sudah mengantisipasi agar tidak ada kampanye hitam dengan berita-berita hoaks pada pesta demokrasi masyarakat.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Irjen Karyoto Sebut Ada 6 TPS Sangat Rawan di Jakarta
- Kombes Taufiq: 1.615 Personel yang Dikerahkan Sangat Siap Amankan Pilkada 2024 Riau
- Ketua MRP Papua Barat Daya: Jangan Golput, Pastikan Pesta Demokrasi Aman dan Lancar
- Apel Siaga Patroli Pengawasan Masa Tenang Pilkada Serentak 2024 Digelar di Rohil
- ASN Kota Bogor Diingatkan Jaga Netralitas Menjelang Pilkada
- Masa Cuti Kampanye Berakhir, Aep Syaepuloh Kembali Jabat Bupati Karawang