Pilkada Jabar 2018, Deddy Mizwar - Dedi Mulyadi Menang
Sabtu, 24 Maret 2018 – 11:59 WIB
"Dalam pandangan responden, popularitas tidak menjamin akan kinerja yang baik sesuai dengan harapan masyarakat," kata Arifin.
Survei yang digelar pada 26 Februari hingga 11 Maret 2018 itu menggunakan metode multistage random sampling dengan margin of error sebesar kurang lebih 2,1 persen.
Tingkat kepercayaan survei mencapai 95 persen. Survei melibatkan 2.178 responden di 18 kabupaten dan sembilan kota di Jabar. (jaa)
Calon Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar dan wakilnya, Dedi Mulyadi, bakal menjadi pemenang jika Pilkada Jabar 2018 digelar sekarang.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Tim Pemenangan RIDO Temukan Politik Uang & Pembagian Sembako Jelang Pencoblosan
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Hasto Tuding Ara Main SARA soal Pramono-Rano Didukung Anies, Prabowo Pasti Tak Suka
- Tablig Akbar Majelis Nurul Musthofa: Ridwan Kamil akan Perjuangkan Pengajian di Monas
- Puluhan Sukarelawan Pramono-Rano Deklarasi Dukung Ridwan Kamil-Suswono di Kampanye Akbar