Pilkada Kampar 2024: Yuyun-Edwin Menggugat ke MK
Kamis, 05 Desember 2024 – 19:28 WIB
Paslon Yuyun-Edwin tetap optimistis bahwa perjuangan mereka akan membawa hasil terbaik bagi masyarakat dan demokrasi khususnya di Kampar.
"Kepada seluruh masyarakat Kampar, terima kasih atas dukungan dan doa yang diberikan kepada kami. Semoga upaya ini menjadi langkah maju untuk membangun bangsa yang lebih baik," ujar Yuyun.(fat/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Pasangan Calon Bupati-Wakil Bupati Kampar Yuyun Hidayat-Edwin Pratama Putra (Yuyun-Edwin) ajukan gugatan Pilkada Kampar ke Mahkamah Konstitusi (MK).
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Jumlah Anggota Koalisi Parpol di Pilpres Perlu Diatur Mencegah Dominasi
- MK Resmi Wajibkan Pendidikan Agama di Sekolah, Mendikdasmen Semringah
- Kubu Harun-Ichwan Minta MK Klarifikasi Soal Akun Ini
- Ambang Batas PT Dihapus, Pengamat Menyoroti Beban Anggaran & Kerja Penyelenggara Pemilu
- Sidang Semu
- Notaris Berharap Menteri Hukum Laksanakan Putusan MK Soal Jabatan Notaris 70 Tahun