Pilkada OKI, Pasangan Iskandar-Rifai Unggul
Kamis, 06 Juni 2013 – 21:46 WIB

Pilkada OKI, Pasangan Iskandar-Rifai Unggul
JAKARTA –Perhitungan cepat (quick count) yang dilakukan Pusat Kajian dan Kebijakan Pembangunan Strategis (Puskaptis) pada Pemilihan Bupati Ogan Komering Ilir, Sumatera Selatan, memerlihatkan pasangan nomor urut 4, Iskandar - M Rifai, berada di urutan pertama. Di urutan kedua ditempati pasangan nomor urut 5, Tartilah – Arif Akhadi yang meraih 27,09 persen suara. Di susul nomor urut 3, Zaitun – Herman Thalib (23,26 persen suara). Sementara pasangan nomor urut 6, Yusuf Mekki – Trikuncoro Hadlukito, meraih 13,34 persen suara.
Pasangan ini meraih 32,29 persen suara, jauh mengungguli lima pasangan calon lainnya dalam Pilbup yang digelar Kamis (6/6).
Baca Juga:
“Jumlah data yang masuk ke pusat data Puskaptis, telah mencapai 84 persen. Untuk sementara pasangan Iskandar-Rifai berada di urutan teratas,” ujar Direktur Puskaptis, Husin Yazid dalam pesan elektroniknya, Kamis (6/6).
Baca Juga:
JAKARTA –Perhitungan cepat (quick count) yang dilakukan Pusat Kajian dan Kebijakan Pembangunan Strategis (Puskaptis) pada Pemilihan Bupati
BERITA TERKAIT
- PSI Adopsi Ide Partai Super Tbk Jokowi, Ini Kata Pakar soal Dampaknya
- Posisi Letkol Teddy di Seskab Langgar UU TNI, TB Hasanuddin: Harus Mundur dari Militer
- TB Hasanuddin Ungkap Beberapa Pasal Menarik Perhatian dalam DIM RUU TNI
- Kanang Desak Bersih-Bersih Total Sebelum Kolaborasi dengan Danantara
- Rustini Muhaimin Menggelar Bakti Sosial saat Bersafari Ramadan ke Gunungkidul
- Kata Said PDIP Soal Masa Jabatan Ketum Partai Digugat: Saya Kira MK Akan Hormati Kedaulatan Parpol