Pilot Capek, Jangan Gunakan Narkoba, Seringlah Berdoa

Pilot Capek, Jangan Gunakan Narkoba, Seringlah Berdoa
Pilot Capek, Jangan Gunakan Narkoba, Seringlah Berdoa
Benarkah tidak ada hubungan antara perilaku mengkonsumsi narkoba seorang pilot dengan beban kerja yang dialaminya?

Dijelaskan, saat perusahaan penerbangan kekurangan pilot, maka mau tidak mau pilot yang dimilikinya akan dimaksimalkan jam terbangnya. Bahkan bisa saja melebihi jumlah jam terbang maksimal dan jumlah take-off landing yang disarankan oleh kesehatan penerbangan.

Lalu apa akibatnya? Sang pilot, kata Wawan, mengalami kelelahan (fatigue), baik karena kelelahan fisik, mau pun kelelahan psikis (stress).

"Pada saat kelelahan kronis mulai muncul dan beban kerja tetap sangat tinggi seperti itu, mau tidak mau pilot-pilot harus berusaha tetap fit, konsentrasi, tidak ngantuk saat bertugas," ulas Wawan.

JAKARTA - Ahli biomedik penerbangan DR dr Wawan Mulyawan SpBS FS kembali berkomentar terkait nyemplungnya pesawat Lion Air di laut dekat Bandara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News