Pilot Hanya Boleh Terbang 30 Jam

Kemenhub soal Pembatasan Jam Kerja Awak Pesawat

Pilot Hanya Boleh Terbang 30 Jam
Pilot Hanya Boleh Terbang 30 Jam
Menurut Tengku, pertumbuhan industri penerbangan terjadi karena makin murahnya tarif tiket pesawat dari maskapai penerbangan yang masuk ke layanan low cost carrier (LLC). Sesuai data BPS, untuk penerbangan domestik, jumlah penumpang pesawat pada 2010 meningkat menjadi 43,77 juta orang atau naik 22,77 persen dibanding tahun sebelumnya yang sebesar 35,65 juta orang. Sementara rute internasional mengalami lonjakan penumpang sebesar 20,74 persen dari 7,96 juta orang menjadi 9,62 juta orang. "Potensi industri penerbangan di Indonesia masih sangat besar," jelasnya. (wir/agm)

JAKARTA - Kementerian Perhubugan (Kemenhub) melalui Direktorat Kelaikan Udara dan Pengoperasian Pesawat Udara, Ditjen Perhubungan Udara mengeluarkan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News