Pilot Tempur Cantik Ini Pimpin Serangan ke Basis ISIS
Jumat, 26 September 2014 – 14:54 WIB
"Setiap orang bertanggungjawab mempertehankan negara mereka, pria ataupun wanita. Ketika waktunya tiba, setiap orang harus terlibat du dalamnya," tandasnya.
Baca Juga:
Perlu diketahui, misi penyerangan ke wilayah Suriah dimulai pekan ini setelah
sejak Agustus lalu Amerika Serikat memfokuskan serangan ke wilayah Irak yang diduduki ISIS. Tercatat setidaknya ada hampir 200 serangan yang dilancarkan di Irak.
Serangan yang diperluas ke Suriah menargetkan sejumlah titik, terutama di wilayah Raqqa yang telah diduduki oleh ISIS.
Dalam misi terbaru, setidaknya ada lima negara Arab yang mengambil bagian dalam serangan ke Suriah, yakni Uni Emirat Arab, Yordania, Bahrain, dan Qatar. (mel/rmo/jpnn)
Uni Emirat Arab (UEA) mengutus seorang pilot pesawat tempur wanita untuk memimpin misi penyerangan bersama koalisi internasional yang dpimpin oleh
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer