Pilpres 2019: Gerbang Jateng Solid Dukung Jokowi - Moeldoko
Senin, 23 Juli 2018 – 14:59 WIB

Presiden Joko Widodo. (Foto: Biro Setpres/jpnn)
“Deklarasi dukungan sudah dibacakan. Pernyataan sikap tertulis juga sudah diberikan pada perwakilan Pak Moeldoko. Nantinya pernyataan sikap tertulis ini akan ada tindak lanjut berikutnya,” tutur Nanang.
Dia menjelaskan, Jokowi akan mendapat banyak suara jika memutuskan menggandeng Moeldoko.
“Jika Pak Jokowi berkenan menggandeng Pak Moeldoko, sedikitnya akan ada lima juta suara yang akan masuk. Suara ini dari anggota elemen-elemen masyarakat yang melakukan deklarasi tersebut. Jika Pak Moeldoko tidak digandeng, maka lima juta suara tersebut akan dikembalikan kepada elemen masing-masing,” ujar Nanang. (jos/jpnn)
Gerakan Buruh Berjuang (Gerbang) Jawa Tengah menyatakan dukungannya untuk duet Joko Widodo-Moeldoko pada Pilpres 2019.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Hari Kedua Lebaran 2025, Menkop Budi Arie Kunjungi Joko Widodo
- Moeldoko: Masyarakat Ingin Berpindah ke Kendaraan Listrik, Karena..
- Jokowi Mau Bikin Partai Super Tbk, Cucun PKB: Silakan Asal Sesuai UU
- Ada Dukungan Jokowi, Persis Gagal Kalahkan 10 Pemain Semen Padang
- Ini Alasan Rektor ISBI Bandung Melarang 'Wawancara dengan Mulyono'
- Hadiri HUT ke-17 Partai Gerindra, Bamsoet Dukung Gagasan Presiden Prabowo