Pilpres Satu Putaran Disebut Bisa Bawa Dampak Positif untuk Pertumbuhan Ekonomi RI

Pilpres Satu Putaran Disebut Bisa Bawa Dampak Positif untuk Pertumbuhan Ekonomi RI
Ketua Relawan Pengusaha Muda Nasional (Repnas) Anggawira. Foto: source for jpnn

"Saya melihat potensi polarisasi ini besar sekali karena begitu calon cuma dua, maka akan berhadap-hadapan termasuk isu primodial dan isu agama akan muncul,” kata dia.

Badan Pusat Statistik mencatat pertumbuhan ekonomi Indonesia sampai September 2023 selalu berada di kisaran 5 persen.

Pada kuartal pertama, tercatat pertumbuhan ekonomi Indonesia sebesar 5,03 persen Kemudian pada kuartal kedua meningkat menjadi 5,17 persen.

Pada periode setelahnya (Juli-September) atau kuartal ketiga, perekonomian Indonesia sedikit melambat menjadi 4,94 persen. (mcr4/jpnn)

Ketua Relawan Pengusaha Muda Nasional (Repnas) Anggawira menilai pemilihan presiden satu putaran bisa membawa dampak positif bagi perekonomian Indonesia.


Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News