Pilpres Tinggal 2 Tahun Lagi, Kombatan Bersiap Dukung Jokowi
Kamis, 21 September 2017 – 21:03 WIB

Presiden Joko Widodo bersama santri pada peringatan Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW di Pondok Pesantren API, Tegalrejo, Magelang, Jawa Tengah, 4 Mei 2016. Foto: Sekretariat Kabinet (Foto: Humas/Jay)
Menurut Budi, Kombatan mengharapkan Jokowi dalam waktu yang tersisa hingga Pilpres 2019 mampu menjaga tren positif. “Meski Pilpres baru akan digelar kembali pada 2019, dua tahun dari sekarang merupakan waktu yang sangat singkat, jika kita berbicara tentang persiapan menuju sebuah pesta besar demokrasi,” tuturnya.(jpg/ara/jpnn)
Sosok Jokowi yang sederhana, kesatria dan bersungguh-sungguh mengabdii untuk rakyat sangat layak memimpin Indonesia hingga 2024z
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Prabowo: Danantara Akan jadi Salah Satu Pengelola Dana Kekayaan Negara Terbesar di Dunia
- Jokowi Lakukan Pertemuan Terbatas dengan Sultan HB X di Klaten
- Jokowi Masuk Daftar Pemimpin Terkorup Versi OCCRP, Guntur Romli Colek KPK-Kejagung
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi
- Prabowo dan Jokowi Bertemu di Surakarta, Lalu Makan ke Angkringan
- Akbar Yanuar