Pilwakot Semarang 2024: Agustina-Iswar Nomor Urut 1, Yok-Joss Nomor Urut 2
Senin, 23 September 2024 – 21:17 WIB
Sementara dari kubu paslon Yok-Joss terlihat mantan Wali Kota Semarang Sukawi Sutarip, ayah dari Yoyok Sukawi.
"Paslon nomor urut 1 Agustina-Iswar diusulkan oleh satu partai, yakni PDI Perjuangan. Sementara paslon urut 2 diusulkan oleh gabungan semblance partai," kata Ketua KPU Kota Semarang Ahmad Zaini.
Sembilan partai tersebut ialah Partai Nasdem, Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Partai Golkar, Partai Gerindra, Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Partai Demokrat, dan Partai Solidaritas Indonesia (PSI).
Setelah pengundian nomor urut, KPU Kota Semarang akan melakukan sosialisasi kampanye damai pada 24 September 2024.
Agustina-Iswar mendapat nomor urut 1, sedangkan Yok-Joss nomor urut 2 dalam Pilwakot Semarang 2024.
BERITA TERKAIT
- Alasan Dimansyah Laitupa Rilis Single Baru Bertepatan Momen Pilkada Serentak
- MUI Imbau Umat Islam Pilih Pemimpin yang Berintegritas, Tidak Terima Suap dan Politik Dinasti
- Survei Axispol: Elektabilitas Muflihun-Ade Unggul di Pilkada Kota Pekanbaru
- Menjelang Pilkada Serentak, Mendikdasmen Abdul Mu'ti Minta Guru Tidak Golput
- Jokowi Sebut Lebih 80 Paslon Minta Dukungan untuk Memenangkan Pilkada
- Ustaz Diyansyah Permana Ajak Umat Islam Menjaga Pilkada 2024 yang Aman-Damai