Pimpin Misa Perayaan Paskah, Uskup Agung Kupang Ajak Umat Katolik Bantu Penanganan Stunting
Minggu, 09 April 2023 – 16:52 WIB

Uskup Agung Kupang Mgr Petrus Turang memimpin misa perayaan Paskah di Gereja St Fransiskus dari Asisi di Kota Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Minggu (9/4/2023). Foto: ANTARA/Aloysius Lewokeda
"?????"Kita semua memiliki tanggung jawab untuk turut membangun dan peduli dengan lingkungan hidup untuk keberlangsungan hidup manusia," kata Uskup Agung Kupang.(antara/jpnn)
Uskup Agung Kupang Mgr Petrus Turang saat memimpin Misa Paskah mengajak umat Katolik untuk membantu penanganan stunting pada anak balita.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Zakat dan Harapan bagi Generasi Bebas Stunting
- Program MBG di Bogor Dimulai, Upaya Baru Tekan Stunting
- Lewat Cara ini BRI Life Turut Berkontribusi Percepatan Pengentasan Stunting di Marunda
- Pelindo Siap Dukung Pencegahan Stunting di Kota Kupang
- PNM Gelar 'Madani Care Stunting' di Desa Towale, Donggala
- Soal Prevalensi Stunting, Sihar Sitorus Sebut Indonesia Perlu Belajar dari Peru