Pimpinan Cabang Istimewa Fatayat NU Azerbaijan Resmi Dilantik
Kholidah meenyampaikan rasa terima kasih kepada Bapak Duta Besar dan KBRI Baku serta para pemuda dan pelajar yang telah bahu membahu mensukseskan acara ini.
Kholidah pernah menjabat sebagai Koordinator Bidang Litbang Pimpinan Wilayah Fatayat NU Banten dan juga pernah menjabat sebagai Ketua Fatayat NU Pimpinan Cabang Fatayat NU Tangerang Selatan.
Di bawah pimpinan Kholidah, Fatayat NU Tangsel menjadi satu-satunya organisasi perempuan di Tangsel yang mengikuti pelatihan bela negara.
Dengan hadirnya Fatayat NU di Azerbaijan Kholidah berharap dapat memberikan kontribusi bagi masayarakat Azerbaijan khususnya kaum perempuan yang siap berperan di era 4.0 ini.
Dia juga berharap dapat bersinergi dengan PPPIA, Diaspora Network Baku dan DWP KBRI Baku.(chi/jpnn)
Di bawah pimpinan Kholidah, Fatayat NU Tangsel menjadi satu-satunya organisasi perempuan di Tangsel yang mengikuti pelatihan bela negara.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Seusai Dilantik, Empat Menteri dari NU Minta Restu Rais Aam dan Ketum PBNU
- Tersangka Penganiayaan Rombongan Kiai NU Terancam 5 Tahun Bui
- Astrid Nadya Rizqita Terpilih Lagi Jadi Presiden Pemuda OKI/OIC Youth Indonesia
- Ratusan Kiai Membahas Persiapan MLB Nahdlatul Ulama
- Kusumayati Dipidana Anak Sendiri, PCNU Karawang: Surga di Telapak Kaki Ibu
- Soal Isu Pembubaran MLB NU, Ini Pesan Gus Salam untuk GP Ansor, Banser, dan Pagar Nusa