Pimpinan dan Pengikut Aliran Sesat Dibakar
11 Dibacok, Dua Terpanggang Hidup-hidup
Minggu, 18 November 2012 – 06:36 WIB
BIREUEN -- Amuk ribuan massa menuai korban jiwa, Jumat (16/11) malam hingga Sabtu (17/11) dinihari. Dalam pertempuran maut tersebut, dua korban tewas dibakar hidup-hidup, sedangkan 10 lainnya luka bacok.
Pemicu perkelahian massal kemarin adalah isu penyebaran aliran sesat, yang meresahkan masyarakat. Akibat kejadian ini situasi di Gampong Jambo Dalam, Plimbang, Bireuen masih mencekam.
Peristiwa diawali dengan ajaran agama dituding menyalahi ajaran Islam oleh Tgk Aiyub Syakuban (47) warga Gampong Jambo Dalam, Kecamatan Plimbang. Hal tersebut Menyebabkan kemarahan ribuan masyarakat di daerah, berbuntut pertumbuhan darah. Dalam kejadian kemarin malam, selain menewaskan tiga orang turut melukai sepuluh warga, kritis usai terkena bacokan parang.
Informasi diperoleh Metro Aceh menyebutkan, sekira pukul 22.00 wibsekitar 500 massa bergerak menuju kediaman Aiyub Syakuban di Gampong Jambo Dalam. Saat masyarakat sampai di lokasi, kondisi terlihat gelap gulita akibat lampu telah dipadamkan pemiliknya.
BIREUEN -- Amuk ribuan massa menuai korban jiwa, Jumat (16/11) malam hingga Sabtu (17/11) dinihari. Dalam pertempuran maut tersebut, dua korban tewas
BERITA TERKAIT
- Pj Bupati Mimika Perintahkan Perbaikan Fasilitas RS Waa Banti Tembagapura
- Bupati Mimika Jelaskan Terkait Demo Aliansi Pemuda Amungme soal Perekrutan CPNS
- Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Ancam Bongkar Sendiri
- Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Dapat Bantuan 500 Kg Ikan Segar
- Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani
- Romadhan Jadi Tersangka Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi, Sebuah Fakta Terungkap