Pimpinan DPR Maklum Pemerintah Kurangi Pasokan BBM
Jumat, 25 Mei 2012 – 21:41 WIB

Pimpinan DPR Maklum Pemerintah Kurangi Pasokan BBM
Prio menambahkan, jika memang ditemukan penyelewengan maka aparat harus menyikat siapapun yang terlibat. “Jika ditemukan adanya penyelewengan BBM bersubsidi maka aparat keamanan harus menindak tanpa pandang bulu,” kata Priyo.
Baca Juga:
Di sisi lain Priyo juga paham soal keresahan kepala daerah di Kalimantan terkait berkurangan kuota BBM bersubsidi. Karenanya, dia meminta kepada pihak terkait seperti Pertamina, Menteri Dalam Negeri, Kepolisian untuk turun tangan mengatasi permasalahan itu jika dikhawatirkan menimbulkan gejolak. (boy/jpnn)
JAKARTA – Pengurangan pasokan Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi oleh pemerintah dapat dipahami oleh pimpinan DPR. Wakil Ketua DPR, Priyo
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang