Pimpinan DPR Tolak Tandatangani Surat Pansus
Soal Himbauan agar Boediono dan Sri Mulyani Nonaktif
Senin, 21 Desember 2009 – 22:53 WIB
Disinggung soal adanya kesan Pansus melakukan kriminalisasi terhadap sejumlah para pejabat negara yang akan dimintai keterangan, Machfudz langsung membantahnya. Kekhawatiran Pansus, lanjutnya, jika pejabat yang akan dipanggil sebagai saksi sengaja meminta perlindungan Presiden SBY. "Tidak ada kriminalisasi. Kalau begini, kan kelihatan kalau saksi berlindung ke presiden," tukasnya.(aj/ara/jpnn)
JAKARTA - Himbauan Panitia Khusus (Pansus) Angket Bank Century agar Boediono dan Srimulyani nonaktif nampaknya bakal sebatas himbauan. Bahkan Pimpinan
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- PPATK Ungkap Fakta Pelajar Terpapar Judi Online, Sangat Mengejutkan
- Malam-Malam OTK Buka Sendiri Plang Mengatasnamakan PN Jakbar di SPBE Kalideres, Lihat!
- Mengenal Jaringan Internasional Rantastia Nur Alangan, Oh Ternyata
- Majelis Masyayikh Dorong Penguatan Sistem Penjaminan Mutu Pendidikan Pesantren
- Menteri LH Hanif Faisol Wajibkan Produsen FMCG Susun Peta Jalan Pengurangan Sampah
- Ini Lho Isi Surat JAD soal Teror Bom Panci di Kampus Unpar, Cermati Kalimatnya