Pimpinan Honorer K2 Tiba-tiba Rindu Jenderal Hoegeng

Dia menambahkan, masalah honorer K2 sepertinya dibuat ribet supaya tidak diangkat jadi PNS.
Banyak rekayasa aturan yang dibuat pemerintah sehingga sampai sekarang tidak bisa selesai.
Dia mencontohkan di 2015, seolah-olah dibuat regulasi yang akan mengangkat honorer K2 secara bertahap sampai 2019. Namun, tetap saja tidak diselesaikan.
Yang terjadi diakali lagi supaya gagal jadi PNS lewat PP 49/2018 tentang Manajemen PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja).
"Diterbitkannya PP 49/2018, honorer K2 digiring jadi PPPK. Jatah honorer K2 itu dari awal PNS. Coba kalau sekarang kalau para pemimpin bangsa ini seperti Jenderal Hoegeng, kami bisa PNS sesuai aturan yang ditetapkan," pungkasnya. (esy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Eko Mardiono menilai bila pemimpin bangsa ini mirip Jenderal Hoegeng masalah honorer K2 sudah lama selesai
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Tidak Serentak, Kapan Bisa Cetak Kartu Ujian? Tenang ya