Pimpinan KPK Ini Dianggap Tak Berguna dan Hanya Jadi Beban Lembaga
Kamis, 14 April 2022 – 13:09 WIB

Wakil Ketua KPK Lili Pintauli Siregar. Foto: Ricardo/JPNN.com
Seperti diketahui, Lili Pintauli Siregar (LPS) kembali terseret kasus dugaan pelanggaran etik. Lili diduga menerima fasilitas menonton MotoGP.
Dari informasi yang dihimpun, Lili dilaporkan atas dugaan penerimaan fasilitas berupa akomodasi hotel hingga tiket menonton ajang balap MotoGP Mandalika 18-20 Maret 2022 dari salah satu perusahaan BUMN. (tan/jpnn)
Wakil Ketua KPK Lili Pintauli Siregar sebaiknya mengundurkan diri sebagai pimpinan lembaga antikorupsi.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Baru Menang Tender, Kontraktor Dimintai Rp 500 Juta, Alamak
- Tulis Surat, Hasto: Makin Lengkap Skenario Menjadikan Saya sebagai Target
- Merasa Fit, Hasto Kristiyanto Tunjukkan Dokumen Perkara di Sidang
- KPK Menggeledah Rumah La Nyalla, Hardjuno: Penegakan Hukum Jangan Jadi Alat Politik
- Ditanya Pemanggilan La Nyalla, KPK: Tunggu Saja
- Ini Respons Bahlil soal Nasib Ridwan Kamil di KPK