Pimpinan KPK Patungan Ganti Rugi Lahan
Untuk Lahan Baru Kantor KPK
Senin, 08 April 2013 – 21:45 WIB

Pimpinan KPK Patungan Ganti Rugi Lahan
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi memilih memenuhi permintaan warga Kelurahan Guntur, Kecamantan Setiabudi, Jakarta Selatan, terkait ganti rugi lahan yang akan digunakan untuk pembangunan gedung baru KPK. Kendati demikian, Said enggan menjelaskan berapa besar bantuan yang akan diberikan kepada masing-masing kepala keluarga. “Karena ini langsung dari uang pribadi. Kami tidak dapat menyampaikannya, nanti dikiranya pemborosan,” ujar Said.
Sekretaris Jenderal KPK, Said Basalamah, mengatakan, pimpinan KPK mengeluarkan uang pribadi untuk membantu masing-masing Kepala Keluarga terkait masalah lahan itu.
Baca Juga:
“Penghuni meminta uang kerohiman, namun KPK tidak menyetujui. Tetapi, Pimpinan KPK sudah mengeluarkan uang pribadi untuk membantu masing-masing KK,” ujar Said di kantor KPK Jakarta, Senin, (8/4) kepada wartawan.
Baca Juga:
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi memilih memenuhi permintaan warga Kelurahan Guntur, Kecamantan Setiabudi, Jakarta Selatan, terkait ganti
BERITA TERKAIT
- Berstatus PTNBH, UNJ Makin Diminati Calon Mahasiswa Baru
- Menhut Pastikan Jajarannya Tak Terlibat dalam Penanaman Ladang Ganja di Area TNBTS
- Legislator Komisi I Minta POM TNI Ikut Menyelidiki Kasus Tiga Polisi Ditembak di Lampung
- Menag Sebut Kemajuan Teknologi Ungkap Kebenaran Ilmiah Al-Qur'an
- Terseret Kasus Dugaan Korupsi Bank BJB, Ridwan Kamil Buka Suara
- Kejagung Disarankan Waspadai Perlawanan Koruptor