Pimpinan PBB Bertemu Anies Baswedan, Dukung di Pilpres 2024?
Jumat, 21 Januari 2022 – 20:02 WIB
Kunjungan tersebut juga sudah diagendakan sejak lama dan baru bisa direalisasikan saat ini.
“Agenda pertemuan ini sebenarnya sudah lama, karena ada kesibukan dari kami dan Pak Anies, jadi baru diwujudkan sekarang,” kata Ical.
Menurut Ical, PBB mendukung Anies dan Sandiaga Uno di Pilkada DKI Jakarta 2017 lalu.
Karena itu, PBB masih mendukung program-program Pemprov DKI, seperti kenaikan UMP, penanganan banjir, percepatan vaksinasi dan program lainnya.(gir/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Sejumlah pimpinan Partai Bulan Bintang (PBB) bersilaturahmi ke kediaman Anies Baswedan, dukung di Pilpres 2024?
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
- Pramono Dinilai Sengaja Tak Umbar Dukungan PDIP di Alat Peraga Demi Raup Massa Anies
- Anies Dukung Pramono – Rano Karno, Brando Susanto: Jakarta Jadi Contoh Demokrasi yang Sejuk
- Analisis Qodari Soal Pilkada Jakarta 2024, Soroti Sikap Anies Dukung Pram - Rano
- Sikap Anies Belum Tentu Bikin Anak Abah Mendukung Pramono Anung