Pinkan Mambo: Aku Udah Kayak Mesin
Selasa, 06 September 2016 – 11:03 WIB

Pinkan Mambo. Foto dok JPNN.com
jpnn.com - PINKAN Mambo mengungkap kebahagiaannya dikaruniai anak ketiga, Queen Chara Wantania.
Kembali menjadi ibu siaga, Pinkan mengaku sangat menikmatinya.
Si kecil yang masih berusia setahun, sangat ia perhatikan tumbuh kembangnya. Setiap perkembangan, coba selalu Pinkan pantau.
"Udah bisa ngoceh, bilang dada, itu untuk panggil daddy-nya. Udah mau berjalan jalan," kata Pinkan belum lama ini.
Demi memantau si buah hati, mantan rekan duet Maia Estianty ini bahkan nyaris tak punya waktu lagi untuk dirinya sendiri.
Semua rasa lelah kata Pinkan, terbayar dengan melihat tingkah pola si kecil.
Baca Juga:
"Aku udah kayak mesin ya yang bergerak terus. Bisa dibilang 24 jam aku jarang duduk," terang Pinkan. (chi/jpnn)
PINKAN Mambo mengungkap kebahagiaannya dikaruniai anak ketiga, Queen Chara Wantania. Kembali menjadi ibu siaga, Pinkan mengaku sangat menikmatinya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pilih Fokus Upgrade Diri, Inara Rusli: Biarkanlah Pemiliknya yang Mencari
- Eza Gionino Berduka, Sang Ibunda Meninggal Dunia
- Sesekali Buka Puasa Bareng Keluarga di Luar, Ririn Ekawati: Terkadang Pengin Suasana Baru
- Jazz Fusion Lintas Generasi, Manna Perkenalkan Album Sipat
- Heboh Kasus Royalti Agnez Mo Vs Ari Bias, Opick Berkomentar Begini
- Aura Kasih Ungkap Kondisi Hubungan dengan Eryck Amaral