Pintu Keluar untuk Gustavo
Jumat, 09 Agustus 2013 – 09:57 WIB
Bayern sepertinya memang tidak perlu terburu-buru melepas Guztavo. Karena transfer window, masih akan terbuka sampai 2 September mendatang. "Apakah Luiz akan pergi ke klub lain, yang tidak bermain di kompetisi internasioanl, atau dia ingin yang lebih besar dari itu," ujar Rummenigge lagi.
Kondisi Bayern dan Wolfsburg memang bertolak belakang. Bayern adalah jawara UEFA Champions League 2012-2013. Karena itu langsung berkompetisi di babak utama UCL 2013-2014. Sebaliknya, Wolfsburg bakal tidak bermain di kancah Eropa. Musim lalu, klub tersebut hanya finish di urutan sebelas.
Agen Gustavo, Roger Wittmann, berupaya untuk bernegosiasi dengan setiap peminat. "Jika Bayern mengizinkan, kami akan berbicara dengan peminat yang serius, termasuk Wolfsburg," tambah Wittmann.
Kontrak Gustavo bersama Bayern baru akan berakhir 2015. Dia bergabung sejak 2011. Dalam durasi dua musim dia sudah tampil sebanyak 100 kali.
BAYERN--Manajemen Bayern Muenchen membuka pintu bagi Luiz Guztavo jika ingin hengkang. Itu menjadi kabar gembira bagi Direktur Operasional Wolfsburg
BERITA TERKAIT
- Gresini Racing Pamerkan Livery untuk MotoGP 2025, Ada Nuansa Baru
- Australian Open 2025: Sabalenka jadi Wanita Pertama Tembus 8 Besar
- PEC Zwolle vs PSV: Laga Bersejarah Nan Spesial Eliano Reijnders
- Tak Usah Cari Nama Pemain Indonesia di Daftar Finalis India Open 2025
- Liga Italia: Taklukkan Atalanta, Napoli Kukuh di Puncak Klasemen
- Bojan Hodak Ungkap Sisi Positif Seusai Kesucian Persib Ternodai