Pintu KMP Masih Terbuka untuk PPP
jpnn.com - JAKARTA - Dari kabar yang terbatas, kini menjadi cerita yang kian meluas; Partai Persatuan Pembangunan (PPP) tidak solid mendukung paket pimpinan MPR yang digawangi Koalisi Indonesia Hebat (KIH).
Saat PPP mulai merasa kecewa karena tidak mendapat jatah kursi pimpinan MPR, Dradjad sangat berharap PPP kembali pulang ke rumah lama, yaitu Koalisi Merah Putih (KMP). Dari pembicaraan para ketua umum partai politik yang tergabung dalam KMP pun, semuanya sangat terbuka bila PPP pulang kembali.
"Apalagi Ketum PPP, Bang SDA, selalu konsisten dan solid di KMP," ungkap Dradjad.
Maka dalam komunikasi berikutnya dengan PPP, ungkap Dradjad, pembagian tugas pimpinan komisi dan alat kelengkapan DPR juga sudah disiapkan untuk PPP.
"Namun tentu kita akan menghormati keputusan SDA mengenai tokoh-tokoh PPP yang akan ditempatkan dalam pimpinan komisi," ujar Dradjad. (rmo/jpnn)
JAKARTA - Dari kabar yang terbatas, kini menjadi cerita yang kian meluas; Partai Persatuan Pembangunan (PPP) tidak solid mendukung paket pimpinan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Mobil Sukarelawan Andika-Hendi Tabrak Pohon di Semarang, 2 Orang Masuk RS
- Kecelakaan di Tol Cipularang, Sopir Truk Trailer Tersangka
- Sikap Ahli di Sidang Kasus Timah Tidak Etis, Perhitungan Kerugian Negara Diragukan
- Rayakan HUT ke-24, Epson Berkomitmen Berikan Dampak Positif Bagi Masyarakat Indonesia
- Ahmad Muzani Ingatkan Warga Jaga Persatuan & Kesatuan Menjelang Pilkada 2024
- KNPI Ajak Seluruh Pemuda Bergerak Mewujudkan Indonesia Emas 2045