Pintu Tol Perparah Kemacetan

Dishub DKI Tunggu Aksi Jasa Marga

Pintu Tol Perparah Kemacetan
Pintu Tol Perparah Kemacetan
Berdasarkan pantauan INDOPOS, pintu tol yang berpotensi menimbulkan kemacetan akibat bersinggungan dengan jalur busway dan kendaraan yang lewat jalur arteri yakni pintu tol Slipi, pintu tol Kuningan 1, pintu tol Senayan (sudah ada penambahan dua gardu tetapi belum dioperasikan), dan pintu tol Tebet 1. Pintu tol Semanggi 1 sudah tidak dioperasikan lagi mengingat banyak persilangan jalur dari busway, bundaran Semanggi dan gerbang tol keluar Sudirman-Bundaran HI. (rul/vit)

JAKARTA - Lokasi pintu masuk dan keluar tol di Jakarta kerap menjadi penyebab kemacetan arus lalu lintas. Dari sekian banyak pintu tol penyebab macet,


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News