Pipa Gas Meledak, San Bruno Membara
Sabtu, 11 September 2010 – 11:56 WIB

Pipa Gas Meledak, San Bruno Membara
Baca Juga:
Tiupan angin yang besar dan masalah pasokan air mempersulit upaya pemadaman. Leland Yee, senator California, mengatakan bahwa tekanan air di daerah tersebut rendah. Sehingga pemadam harus mengangkut air menggunakan truk.
Tim Gutierrez seorang penduduk San Bruno yang tinggal di lingkungan dekat tempat ledakan terjadi mengatakan bahwa orang-orang yang tinggal di daerah tersebut mencium bau gas alam selama tiga minggu terakhir.
Judy Serresseque yang dievakuasi dengan suaminya setelah ledakan mengatakan dia merasa seperti terjadi gempa bumi saat ledakan terjadi. "Seluruh rumah bergetar. Saya sampai terbangun. Ruang tamu saya penuh dengan cahaya. Ketika saya pergi ke pintu depan saya melihat ke luar dan semuanya api," aku Serresseque.
SAN BRUNO - Lidah api menjulur hebat di permukiman di area San Bruno, California pada Kamis (9/9) petang waktu setempat (kemarin WIB). Diperkirakan
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza