PIS Bantah Gandeng Cucu Soedirman
Selasa, 04 November 2008 – 19:55 WIB
JAKARTA - Ketua Umum Partai Indonesia Sejahtera (PIS) Budiyanto Darmastono membantah pemberitaan yang menyatakan bahwa PIS telah meminang cucu Jenderal Soedirman, Bugiakso, dan akan mengusung menjadi calon presiden (capres) 2009. “Jadi, kalau ada suara yang tidak mendukung keputusan rapimnas berarti orang tersebut bukan kader PIS, dan akan ada tindakan tegas dari DPP,” tegas Budiyanto.
"PIS tetap konsisten mengusung Sutiyoso karena memang sudah ada komitmen antara kedua belah pihak. Berita itu tidak benar, tegas Budiyanto Darmastono, kepada wartawan, di Jakarta, Selasa (4/11).
Baca Juga:
Ditegaskannya, keputusan PIS untuk mengusung Sutiyoso sudah final sebagaimana yang tertuang dalam keputusan rapat pimpinan nasional (rapimnas) yang diikuti pengurus DPP, DPD, dan DPC se-Indonesia, dan bagi kader yang tidak mematuhi keputusan rapimnas akan diambil tindakan tegas.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua Umum Partai Indonesia Sejahtera (PIS) Budiyanto Darmastono membantah pemberitaan yang menyatakan bahwa PIS telah meminang cucu Jenderal
BERITA TERKAIT
- Pertamina Patra Niaga Uji Penggunaan Bioethanol E10 Bersama Toyota dan TRAC
- Polisi yang Ditembak Mati Rekan Sendiri Dapat Kenaikan Pangkat Anumerta dari Kapolri
- Sekte Indonesia Emas Dideklarasikan Untuk Mewujudkan Perubahan Sosial
- PFM Tegaskan Ada 15 Kementerian dan 28 Badan Teknis yang Perlu Diawasi
- Unilever Sebut Inklusi, Kesetaraan, dan Keragaman Kunci Bisnis Berkelanjutan
- Kapolri Ajak Pemuda Muhammadiyah Berantas Judi Online & Polarisasi Pilkada Serentak