Piza Tak Bertuan di Kantor Polsek Abepura, Sayang...
Jumat, 30 Desember 2016 – 08:02 WIB
“Jadi saran kami jika memang ada yang order melalui telepon pastikan alamat dan identitas yang bisa dipertanggungjawabkan. Alamat Polsek Abe kan bisa diketahui siapa saja. Jadi harus lebih berhati-hati, kasihan juga kalau sudah dipesan tapi tidak ada yang bayar,” imbuhnya. (ade/jpnn)
JPNN.com - Markas Polsek Abepura, Papua menjadi korban pencatutan nama. Kasihan, seorang pengantar pesanan delivery call Pizza Hut menjadi korban.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Modus Baru Penipuan Mencatut Bea Cukai, Simak Agar Tidak Menjadi Korban Berikutnya
- Soal Dugaan Penipuan Bisnis Berlian, Reza Artamevia Beri Penjelasan Begini
- Ajak IM Bisnis Berlian & Janjikan Untung Rp 21,3 Miliar, Reza Artamevia Dilaporkan ke Polisi
- Istri Polisi di Palangka Raya Menipu 2 Orang Mencapai Rp 315 Juta
- Waspada! Jangan Terkecoh Penipuan Bermodus Tagihan Pajak Berekstensi APK
- Kasus Investasi Bodong Rp 15 Miliar yang Dilaporkan Bunga Zainal Naik Penyidikan