Pj Bupati Dukung Kreativitas Pemuda Lewat Klungkung Youth Fest ke-6
Rabu, 22 Mei 2024 – 17:17 WIB

Pj Bupati Klungkung Nyoman Jendrika (baju putih) audiensi dengan KNPI persiapan acara Klungkung Youth Fest, Rabu (22/5). Foto: supplied
"Untuk talenta-talenta berbakat yang dimiliki oleh pemuda di Kabupaten Klungkung yang selama ini mungkin jarang dilirik atau jarang mendapat ruang tampil, mari bergabung bersama kami, silahkan kalian isi event ini, jangan sampai malu, karena kita buat untuk seluruh Pemuda di Kabupaten Klungkung," ungkap Indra.
“Semoga Klungkung Youth Fest ke-6 menjadi ajang yang inspiratif dan memberikan ruang bagi pemuda-pemudi Klungkung untuk berkreativitas dan berkontribusi bagi kemajuan daerah khususnya Kabupaten Klungkung,” katanya. (rhs/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Klungkung Youth Fest yang akan diselenggarakan keenam kalinya merupakan wadah bagi para pemuda untuk menggali talenta.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Legislator PDIP Sebut Bandara Buleleng Bakal Memperberat 'Overtourism' di Bali
- Wamenpar Ni Luh Puspa Petakan Potensi Wisata di Bali Timur, Ini Tujuannya
- Menjelang HUT ke-25, BMI Gelar Pelatihan Cukil Lino untuk Penyandang Disabilitas dan Pemuda Kreatif
- Pesawat Airfast Bermasalah saat Pendaratan, Runway Bandara Ngurah Rai Ditutup Sementara
- Peran Generasi Muda Dalam Mewujudkan Indonesia Emas 2045
- 3 Residivis Kasus Narkoba di Bali Berulah Lagi