Pj Gubernur Sultra Rekomendasikan Perubahan APBD 2023 untuk Program Kesejahteraan

Pj Gubernur Sultra Rekomendasikan Perubahan APBD 2023 untuk Program Kesejahteraan
Pj Gubernur Sulawesi Tenggara Komjen Pol (P) Dr. (H.C.) Andap Budhi Revianto, S.I.K., M.H. Foto: dok Kemendagri

Rekomendasi lain, kata Pj Andap, yakni peningkatan kerja sama dengan perguruan tinggi untuk mengoptimalkan peran Badan Riset Daerah yang bersinergi dengan civitas akademika.

"Tujuannya untuk melanjutkan Program Data Desa Presisi yang telah dimulai di Kabupaten Kolaka Utara, kajian atas arsip dan manuskrip kuno di Provinsi Sulawesi Tenggara untuk diajukan sebagai memori kolektif bangsa dan ingatan kolektif bangsa dengan meminta bantuan kepada Arsip Nasional RI dan Perpustakaan Nasional, termasuk terkait Kesusastraan Islam," jelasnya.

Pj Gubernur Sultra menyebut, rekomendasi lainnya yakni penyusunan dokumen perencanaan dan desain, serta kajian lingkungan untuk pembangunan fisik. (mcr10/jpnn)

Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Tenggara (Sultra) merekomendasikan sejumlah program berorientasi kesejahteraan rakyat dalam perubahan APBD 2024


Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News