Pj Sekda: Kehadiran PPPK Bisa Menjadi Harapan dan Kekuatan Baru Bagi Pemprov Sulsel

Pj Sekda: Kehadiran PPPK Bisa Menjadi Harapan dan Kekuatan Baru Bagi Pemprov Sulsel
Pj Sekdaprov Sulsel Andi Muhammad Arsjad. ANTARA/HO-Humas Pemprov Sulsel

"Tunjukkan PPPK memiliki pemikiran, inovasi, pola kerja, dan kemampuan pelayanan yang jauh lebih baik," katanya.

Arsjad mengaku saat ini reformasi birokrasi tidak lagi general.

Namun, bagaimana reformasi yang berdampak. 

“Seberapa banyak anggaran, bagaimana dampaknya untuk masyarakat kita. Bagaimana berdampak untuk penurunan kemiskinan, dan lainnya. Kita berharap bisa menjadi reformasi berdampak. Jadi jangan hanya datang, ceklok, pulang. Tapi harus berkinerja,” jelasnya.

Tak lupa, dia juga mengucapkan terima kasih kepada para narasumber dan widyaswara yang telah berbagi pengetahuan dan pengalaman kepada para peserta. (antara/jpnn)

Pj Sekda Sulsel Andi Muhammad Arsjad mendorong para PPPK menjadi agen perubahan dan kekuatan bagi Pemprov Sulsel.


Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News