PKB Gelar Muktamar Luar Biasa
Kamis, 14 Oktober 2010 – 16:37 WIB
Lebih lanjut, anggota Komisi I DPR itu mendesak Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) untuk memberikan kontribusi positif bagi menyatunya kembali PKB. "Caranya, presiden bisa saja memberikan dua opsi, mau urus PKB atau tetap di kabinet. Kalau keduanya tidak mungkin karena Muhaimin ternyata tidak punya kapasitas untuk itu. Jadi satu saja," harap Lily.
Kalau SBY tidak mau memberikan kontribusi positif terhadap bersatunya kembali PKB, maka benar apa yang disangkakan kader PKB selama ini bahwa SBY memanfaatkan konflik PKB untuk kepentingan politik pribadinya, imbuhnya.
Sementara Ketua DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Hermawi Taslim mengatakan posisi PKB saat ini benar-benar sudah menjadi partai pragmatis transaksional yang berorientasi kekuasaan.
"Ini sangat kontradiktif dengan tujuan semula sebagaimana yang dicita-citakan para pendiri PKB dahulunya. Untuk mengembalikannya ke jalan yang benar, ya muktamar forumnya, apalagi dua kubu yang selama ini bertikai telah sepakat melaksanakan muktamar Desember mendatang," pungkasnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Wakil Ketua Dewan Syuro Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Lily Chadidjah Wahid membenarkan rencana Muktamar Luar Biasa PKB yang akan dilangsungkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polres Rohil Kerahkan 363 Personel Amankan Pilkada 2024, Ini Pesan AKBP Isa
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan
- Relawan Jejaring Paguyuban Sunda Pramono-Rano Dirikan Posko Aduan di 20 Kecamatan
- Survei Trust Indonesia: Agung-Markarius Diprediksi Menang Telak di Pilwalkot Pekanbaru
- Siti Fauziah Sampaikan Bukti MPR Telah Jadikan UUD 1945 sebagai Konstitusi yang Hidup
- Bawaslu Minta Masyarakat Segera Lapor Jika Menemukan Pemilih Tidak Memenuhi Syarat