PKB-NU Diharapkan Makin Kuat Membangun Bangsa
Jumat, 10 Mei 2013 – 11:54 WIB
Menurutnya, PKB bukan hanya semata-mata partai namun juga mensyiarkan Ahlus Sunnah wal Jamaah. Setiap waktu kader NU yang duduk di partai ini mengutamakan dan memperjuankan prinsip itu.
Hal senada diungkapkan oleh Rois Suryah PCNU Cilacap, KH Su"ada Adzkia. Menurutnya, eratnya hubungan NU-PKB akan memberi imbas positif. Prinsipnya, NU tanpa dukungan politik akan sulit bertahan dan digerogoti di sana-sini. Sementara politik tanpa disinari ilmunya para ulama maka akan jadi politik sesat.
Hadir dalam Halaqoh tersebut para kyai di wilayah Cilacap dan sekitarnya. Juga hadir Ketua Dewan Syuro DPP PKB, KH Azis Mansyur, Ketua DPW PKB Jateng Yusuf Chudlori dan sejumlah tokoh lain. Hadir juga sejumlah Bacaleg PKB baik untuk DPR RI, DPR Jateng maupun DPRD Cilacap.
Selain untuk melakukan Halaqoh, warga NU dan PKB yang hadir di Ponpes Al Ihya Ulumuddin, Kesugihan, itu juga untuk bersama-sama mengikuti Haul Ponpes Al-Ihya Ulumuddin.(fuz/jpnn)
CILACAP - Ketua DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Marwan Jafar meminta PKB dan Nahdlatul Ulama (NU) untuk terus memperkuat kebersamaan dalam membangun
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Komitmen Dukung Generasi Muda, Maximus Insurance Serahkan Polis Asuransi untuk Mahasiswa Unhas
- TNI AD Kerahkan Ratusan Personel untuk Membantu Warga Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
- Tahun Depan, Sebegini Jumlah Guru ASN & Honorer yang Dapat Tunjangan, Lainnya Sabar
- La Nina Picu Cuaca Ekstrem Menjelang Nataru, Wisatawan Diminta Waspada
- Ibas: Di Tangan Gurulah Masa Depan Bangsa Akan Dibentuk
- Dazle David Toalu Harumkan Indonesia lewat Berbagai Kompetisi Internasional