PKB Optimistis Warga Jakarta Bisa Beradaptasi dengan Covid-19
Sabtu, 21 Agustus 2021 – 20:08 WIB

PKB optimistis warga Jakarta bisa beradaptasi dengan Covid-19. Foto: Humas PKB Jakarta
“Ini bagian dari ikhtiar PKB membantu percepatan vaksin khususnya di Jakarta agar Herd Imunity terbangun,” kata Mila.
Sekretaris Wilayah Ahmad Fauzi menambahkan makin banyak warga Jakarta yang sudah tervaksin secara lengkap, diharapkan adanya penurunan risiko kematian pada pasien covid-19.
"Kami percaya pada ikhtiar medis bahwa vaksin meningkatkan imunitas juga risiko terparah," tuturnya. (jlo/jpnn)
PKB menyakini bahwa warga DKI Jakarta diyakini dapat hidup berdampingan dan beradaptasi dengan Covid-19.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Live Halalbihalal DPP PKB Dapat 1,1 Juta Like di Tiktok
- Nadya Alfi Roihana PKB: Tanpa Pers, Demokrasi Terkikis
- Harlah ke-26, Garda Bangsa Gelar Festival Dai TikTok
- Moratorium PMI Dicabut, PKB Sebut Devisa Tak Sebanding Nyawa
- PKB Bakal Usulkan DIY Jadi Daerah Laboratorium Bencana
- Warga Jakarta Boleh Cek Kesehatan Gratis Kapan Saja, tak Harus Menunggu Hari Ulang Tahun