PKB Setuju dengan Presiden Jokowi: Jaksa Agung Sebaiknya Nonpartai
Rabu, 14 Agustus 2019 – 20:24 WIB
Lebih lanjut, ucap Taufiqulhadi, NasDem mendukung Jokowi tanpa syarat. Nasdem tidak memaksakan kadernya terpilih sebagai Jaksa Agung di kabinet Jokowi.
"Kami sudah nyatakan, kami mendukung Jokowi sepenuhnya tanpa syarat. Karena itu Nasdem tidak menyodor-nyodorkan kadernya untuk posisi apa pun dalam kabinet. Namun, apabila Pak Jokowi melihat Nasdem sebagai sahabat dan punya makna kehadiran Nasdem bersamanya, Nasdem pun pasti siap," ungkap dia.(mg10/jpnn)
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mendukung penuh Presiden RI terpilih Joko Widodo (Jokowi) yang ingin mewujudkan sisi profesional di kabinetnya pada pemerintahan mendatang. Satu di antaranya, Jokowi ingin menunjuk Jaksa Agung dari kalangan nonpartai.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Ketua PKB Mengingatkan Hasbiallah Ilyas soal OTT KPK
- Mengurai Solusi Kekerasan Seksual Anak
- Dita PKB: Masih Ada Pilihan Selain Menaikkan PPN Demi Menggenjot APBN
- Nadya Roihana: PKB Mengutuk Kekerasan di Pilkada Sampang
- Gagal di Kasus Timah, Kejagung Jangan Cari Pengalihan Isu dengan Menumbalkan Polri
- Kasus Tom Lembong, Komisi III Tak Ingin Diproses karena Pesanan