PKS Anggap Putra Hilmi Hanya Anak-anak
Kamis, 21 Februari 2013 – 04:47 WIB

PKS Anggap Putra Hilmi Hanya Anak-anak
Kalau masuk ke sistem, apakah membuka kesempatan bagi KPK untuk membuka penyelidikan sendiri untuk Ridwan? Busyro memastikan hal itu bisa dilakukan. Apalagi, hasil riset KPK yang dimulai sejak 2011 menemukan banyak fakta menarik terkait daging sapi. Salah satunya, usaha-usaha dari kartel untuk mengatur distribusi daging sapi. Makin yakin ada banyak permainan terkait komoditas daging sapi, karena berbagai pengaduan telah masuk ke markas KPK.
"Pengaduan itu kami klasifikasi pada enam modus atau area yang dinilai rawan korupsi. Yakni, penggelapan impor, impor fiktif, penyalahgunaan prosedur importasi daging sapi, penyalahgunaan dana bansos ternak sapi, dan suap dalam proses impor," tuturnya. (dim/noe)
JAKARTA - Mantan Presiden PKS Tifatul Sembiring ikut angkat bicara tentang Ridwan Hakim. Dia menegaskan, kepergian anak Ketua Majelis Syuro PKS Hilmi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- Ketua MUI Prof Niam Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Pemimpin Katolik Paus Fransiskus