PKS Desak Pemerintah Melakukan Pengawasan PLTP Superketat

PKS Desak Pemerintah Melakukan Pengawasan PLTP Superketat
Politikus PKS Mulyanto meminta Kementerian ESDM melakukan pengawasan super ketat karena kejadian kebocoran gas di PLTP terjadi secara beruntun. Foto: Antara/Humas Fraksi PKS

Anggota Komisi VII DPR RI itu minta Kementerian ESDM menindak pihak yang terbukti lalai melaksakan standar prosedur kerja.

Di samping itu, tidak sedikit PLTP yang berlokasi dekat dengan pemukiman warga seperti PLTP Sorik Merapi dan PLTP Dieng.

Contohnya, lanjut Mulyanto, PLTP Dieng Unit 2 yang sedang proses pembangunan hanya berjarak 2 meter antara pagar terluar PLTP dengan permukiman warga.

Politikus PKS itu khawatir apabila terjadi kecelakaan di lokasi PLTP bisa menimbulkan dampak berbahaya bagi pekerja, warga dan lingkungan di sekitar PLTP.(mcr28/jpnn)

Politikus PKS Mulyanto meminta Kementerian ESDM melakukan pengawasan super ketat karena kejadian kebocoran gas di PLTP terjadi secara beruntun


Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Wenti Ayu

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News