PKS Dorong Pengadilan Kasus Century Ungkap Aktor Intelektual
Kamis, 27 Juni 2013 – 21:42 WIB

PKS Dorong Pengadilan Kasus Century Ungkap Aktor Intelektual
Menurut anggota Komisi III DPR itu, KPK harus menuntaskan kasus Century hingga ke akarnya. Menurut Aboebakar, masyarakat sebenarnya tidak lagi membutuhkan janji penuntasan kasus Century.
"Kita tidak ingin terpesona dengan target yang disampaikan Ketua KPK bahwa berkasnya tahun ini akan rampung atau sebelum pemilu sudah masuk pengadilan," ucapnya.(gil/jpnn)
JAKARTA - Politikus Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Aboebakar Al-Habsy mengapresiasi rencana Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang akan melimpahkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pegadaian Peduli, Beri Kenyamanan Beribadah di 50 Masjid Dengan Karpet Bersih
- TASPEN Rayakan 62 Tahun Penuh Kepedulian, Beri Bantuan Kursi Roda ke Peserta Pensiun
- AMDK di Bawah Seliter Bernilai Ekonomi & Mudah Didaur Ulang
- Momen Hari Kartini, Andini Anissa Jadi Perempuan Pertama Peraih Gelar Kubestronaut
- Kiprah Kartini Hulu Migas Membangun Ketahanan Energi untuk Negeri
- Bantu Nelayan, HNSI Dorong Pemerintah Pakai Teknologi Alternatif