PKS Dukung SBY Perkuat Sistem Presidensial

PKS Dukung SBY Perkuat Sistem Presidensial
PKS Dukung SBY Perkuat Sistem Presidensial
"Salah satu alasannya karena pada periode yang kedua ini nanti, dianggap bisa mencatat sejarah yang baik bagi pemerintahan dan rakyat di republik ini," tandas Anas.

Pihaknya yakin bahwa kabinet yang akan tampil nanti adalah kabinet kerja dan bukan kabinet politik. Sehingga untuk memperkuatnya yang dipilih harus ada loyalitas, kecakapan, kredibilitas, termasuk ketrampilan dalam mengawal hal-hal teknis.

Karena itu juga atas nama Partai Demokrat, Anas menegaskan bahwa pihaknya yakin kalau SBY akan menggunakan logika seperti memilih pasangan Wapresnya saat menentukan siapa yang akan mengisi kabinet baru nantinya.(agu/JPNN)

JAKARTA- Sebagai mitra koalisi, Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menyatakan dukungan terhadap penguatan sistem presidensial dalam pembentukan susunan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News