PKS Jadi Parpol Pertama yang Mendaftar ke KPU NTB
Senin, 08 Mei 2023 – 16:34 WIB

Ketua DPW PKS NTB Yek Agil, Sekretaris Uhibbussa'adi saat konferensi pers bersama awak media di Kantor KPU NTB. Foto: PKS NTB for JPNN.com
Pada pileg 2019 silam, PKS NTB meraih 7 kursi DPRD NTB dari 8 dapil yang ada.
Berdasarkan hasil penjumlahan suara partai dan caleg di semua dapil di NTB, PKS menempati posisi ketiga dengan 293.473 suara.(mcr38/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
PKS menjadi parpol pertama yang mendaftar ke KPU NTB pada Senin (8/5). Ternyata ada alasan begini. Mereka siap meraih kemenangan di Pemilu 2024.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Edi Suryansyah
BERITA TERKAIT
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- Elite PKS & Partai Erdogan Bertemu di Turki, Kemerdekaan Palestina Jadi Isu Utama
- Peserta PPDS Diduga Perkosa Pasien, Anggota DPR Minta STR dan SIP Pelaku Dicabut
- Perkuat Solidaritas, PKS & AK Party Bertemu Membahas Perjuangan Palestina
- Demi Warga Palestina, Sukamta PKS Dukung Rencana Prabowo Ini
- Sidang Parlemen Dunia, Jazuli Juwaini: RI Terus Berjuang Dukung Kemerdekaan Palestina