PKS: Kesejahteraan Nelayan Masih Jauh dari Harapan
jpnn.com, JAKARTA - Ketua Majelis Syura PKS Salim Segaf Aljufri mengatakan potensi bahari Indonesia sangat banyak.
Selain produksi hasil laut, bahari Indonesia memiliki potensi pariwisata jika dapat dikelola dengan baik.
"Tetapi miris kesejahteraan nelayan masih jauh dari harapan," ujar Salim saat
Oleh karena itu PKS akan terus memperjuangkan keberpihakan negara kepada para nelayan.
"Bukan hanya retorika tapi melalui regulasi dan undang-undang," ungkap Dr. Salim.
PKS secara khusus juga memberikan bantuan kepada para nelayan, antara lain berupa jaring tangkap, bahan membuat bubu, bantuan modal hingga bingkisan untuk nelayan.
Menurut Menteri Sosial 2009-2014 itu, untuk mewujudkan kesejahteraan nelayan di negeri ini dibutuhkan pemimpin yang punya visi yang kuat, gagasan dan terobosan untuk mewujudkan visi, dan kemampuan membangun kolaborasi dengan berbagai pihak.
PKS terus mendorong para pemimpin baik di tingkat nasional maupun daerah untuk terus melakukan terobosan kebijakan yang pro petani dan nelayan," ungkapnya.
Ketua Majelis Syura PKS Salim Segaf Aljufri mengatakan potensi bahari Indonesia sangat banyak
- Yanuar Arif Wibowo: Sukseskan Program 3 Juta Rumah, Hapus Utang Pinjol Masyarakat Bawah
- Pupuk Indonesia Tegaskan Dukung Swasembada Pangan di Era Pemerintahan Prabowo-Gibran
- Bawaslu DKI Panggil Lagi Suswono soal Pernyataan Janda Kaya Nikahi Pengangguran
- Polres Inhu Menanam Cabai Dukung Program Asta Cita terkait Ketahanan Pangan
- Lumbung Pangan Group Luncurkan Beras Premium Petani Indonesia Hebat
- Sebegini Utang Petani hingga Nelayan yang Dihapus Prabowo