PKS Masih Konsisten Sistem Tertutup
Senin, 09 April 2012 – 12:47 WIB

PKS Masih Konsisten Sistem Tertutup
JAKARTA – Sekretaris Jendral (Sekjen) Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Anis Matta, mengatakan, partainya masih konsisten memilih sistem tertutup pada RUU Pemilu. “Kita masih (sistem support) tertutup,” kata Anis kepada wartawan, di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Senin (9/4). “Sekarangkan yang besar sudah turun dan yang kecil sudah naik. Palingan nanti akan ketemu di tengah-tengah,” ujar Wakil Ketua DPR itu.
Anis khawatir, bila sistem pemilu nanti menggunakan sistem pemilu terbuka, “Nanti partai politik akan menjadi EO (Event Organizer). Itu bahaya untuk pengkaderan.”katanya.
Baca Juga:
Dia mengatakan, saat ini proses RUU Pemilu masih dalam tahap lobi-lobi. Menurutnya, saat apa yang terjadi masih fleksibel. Bahkan, pihaknya juga masih menunggu apakah besaran Parliamentary Treshold (PT) tiga atau empat persen.
Baca Juga:
JAKARTA – Sekretaris Jendral (Sekjen) Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Anis Matta, mengatakan, partainya masih konsisten memilih sistem tertutup
BERITA TERKAIT
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres