PKS Menyiapkan 5 Calon Wali Kota Depok, Ini Profil Singkat Mereka

jpnn.com - DEPOK - DPD PKS Kota Depok, Jawa Barat mempertimbangkan lima nama dalam bursa calon Wali Kota Depok di Pilkada serentak 2024.
"Setidaknya ada lima nama yang sudah masuk radar PKS Depok untuk dipertimbangkan dan dijajaki sebagai kandidat calon Wali Kota Depok mendatang," kata Ketua Bidang Kebijakan Publik Majelis Pertimbangan Daerah (MPD) PKS Depok, Qurtifa Wijaya di Depok, Minggu (28/5)
Qurtifa menyebutkan kelima nama tersebut, yakni:
1. Imam Budi Hartono.
"Pak Imam Budi Hartono saat ini menjabat sebagai Wakil Wali Kota Depok," kata Qurtifa.
Lebih lanjut pria yang juga caleg DPRD Provinsi Jawa Barat itu mengatakan Imam Budi Hartono memiliki pengalaman di legislatif baik di DPRD Depok dan DPRD Jawa Barat.
Lalu pengalaman di eksekutif, yakni menjabat sebagai Wakil Wali Kota Depok.
"Secara pengalaman dan kapasitas (Imam Budi Hartono) tidak diragukan lagi," ujar Qurtifa Wijaya.
Berikut ini 5 nama kandidat bakal calon Wali Kota Depok yang disiapkan PKS beserta profil singkat mereka.
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- Elite PKS & Partai Erdogan Bertemu di Turki, Kemerdekaan Palestina Jadi Isu Utama
- Peserta PPDS Diduga Perkosa Pasien, Anggota DPR Minta STR dan SIP Pelaku Dicabut
- Perkuat Solidaritas, PKS & AK Party Bertemu Membahas Perjuangan Palestina
- Demi Warga Palestina, Sukamta PKS Dukung Rencana Prabowo Ini
- Sidang Parlemen Dunia, Jazuli Juwaini: RI Terus Berjuang Dukung Kemerdekaan Palestina