PKS Sentil Menperin, Tolong Awasi DMO CPO dengan Benar
Jumat, 11 Maret 2022 – 18:07 WIB

DPR RI minta DMO CPO diawasi dengan ketat. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Berdasarkan data Kementerian Perdagangan, selama 23 hari penerapan kebijakan DMO untuk produsen CPO telah berhasil mengumpulkan stok bahan baku sebanyak 573.890 ton atau sekitar 20,7 persen dari total ekspor CPO.
Dari angka itu sebanyak 415 juta liter minyak goreng murah hasil kebijakan DMO sudah disalurkan ke pasar untuk memenuhi kebutuhan masyarakat hingga 1,5 bulan ke depan sejak 14 Februari 2022.(mcr28/jpnn)
Wakil Ketua FPKS DPR RI Bidang Industri dan Pembangunan, Mulyanto menyentik Menperin. Dia meminta Menperin mengawasi DMO CPO dengan benar
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Wenti Ayu
BERITA TERKAIT
- Bamsoet Prihatin Muruah Pengadilan Rusak Akibat Rentetan Kasus Melibatkan Hakim
- Sarmuji: Golkar Pastikan Hadir Jika Pemerintah Ajak Diskusi Soal RUU Perampasan Aset
- Prabowo Ingin Hapus Kuota Impor, Riyono Komisi IV: Demi Memberikan Ruang Keadilan
- 5 Berita Terpopuler: Menanti Hasil Demo Honorer, Penanganan Guru Diambil Alih Pusat, Rusak!
- Hakim Terseret Kasus Suap, Legislator Minta MA Membenahi Sistem Promosi Jabatan
- Eksistensi Suap Hakim, Mafia Hukum dan Peradilan di Indonesia: Penyakit Kronik dan Upaya Penanggulangannya