PKS Tak Mau Latah
Rabu, 14 Desember 2011 – 08:52 WIB
JAKARTA- Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengaku tak ingin latah dan buru-buru menentukan calon presiden (capres) 2014. Sikap PKS disampaijkan setelah mengamati hasil Rakernas Partai Amanat Nasional (PAN) yang telah merekomendasikan Hatta Rajasa sebagai capres di 2014. Menurut Nasir, partai memiliki pengalaman dalam penentuan capres, sehingga tidak ingin memaksakan diri untuk mengusung capres sedini mungkin. "Kita cukup memahami situasi Indonesia ini. Oleh karena itu PKS hingga saat ini belum berbicara tentang capres yang akan diusung di 2014 mendatang," pungkasnya.
Anggota Fraksi PKS, Nasir Jamil mengatakan, partainya tidak ingin latah mengikuti sikap partai lain yang sudah menentukan capres untuk Pilpres 2014 mendatang. "PKS memiliki mekanisme tersendiri dalam menentukan capres," kata Nasir.
Dalam menentukan capres, jelas Nasir, PKS memiliki perhitungan sendiri terhadap kandidat calon yang akan diusung. "Kita harus menghitungnya secara matang. Kita tidak ingin latah ikut-ikutan untuk mengusung capres," terangnya.
Baca Juga:
JAKARTA- Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengaku tak ingin latah dan buru-buru menentukan calon presiden (capres) 2014. Sikap PKS disampaijkan setelah
BERITA TERKAIT
- PDIP Sebut Megawati dan Prabowo akan Bertemu, Kriminalisasi Hasto Bakal Dibahas?
- Dukung Prabowo soal Swasembada Pangan, Legislator PKB: Bukan Kebijakan Muluk-Muluk
- TNI AL Bongkar Pagar Laut, Eks Sesmilpres Singgung Proses Hukum
- Kuasa Hukum Gus Muhaimin: Semua Gugatan Ghufron Kandas
- Konsolidasi Nasional Gerakan Mandiri Bangsa Lahirkan Partai Gema Bangsa
- Setuju Ambang Batas Parlemen 4 Persen Dihapus, Eddy Soeparno: Bentuk Keadilan Demokrasi