Plafon UKT di IPB tak Lebih dari Rp8 Juta
Jumat, 15 Maret 2013 – 20:24 WIB

Plafon UKT di IPB tak Lebih dari Rp8 Juta
Ke depan, IPB berencana menerapkan beberapa kategori UKT sesuai dengan kemampuan ekonomi orang tua mahasiswa. Tapi, apabila UKT mengharuskan satu angka saja, maka IPB akan memilih angka maksimal dengan potongan dan subsidi bagi mahasiswa.
Sebelum adanya wacana UKT, IPB telah lama menerapkan subsidi silang terhadap mahasiswanya. Prinsip yang digunakan adalah, bagi mahasiswa yang orang tuanya berpenghasilan rendah, maka akan membayar uang kuliah lebih rendah. Sebaliknya, mahasiswa yang orang tuanya berasal dari kalangan lebih mampu membayar lebih tinggi.
Terkait penerimaan seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri (SNMPTN) tahun ini, jumlah pendaftar IPB berjumlah 26 ribu orang. Namun yang akan diterima hanya sekitar 2000 mahasiswa.
"Kalau termasuk jalur tulis seperti SBMPTN, jumlah mahasiswa yang akan diterima IPB tahun ini sekitar 3600 orang," tambah Herry.(fat/jpnn)
JAKARTA - Rektor IPB, Herry Suhardyanto mengatakan bahwa besaran uang kuliah tunggal (UKT) di Institut Pertanian Bogor (IPB) tidak akan lebih dari
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral
- Kemenkes di Guest Lecture U-Bakrie: Mahasiswa Harus Terlibat Aktif Dalam Kampanye Kesehatan Mental
- 43.502 Siswa Penerima Baru Terima KJP Plus Tahap I 2025